Image of Hubungan Riwayat Kekurangan Energi Kronik (Kek) Pada Ibu Dengan Terjadinya Stunting Pada Balita Usia 25-59 Bulan Di Desa Punjul Wilayah  Kerja  Puskesmas  Pranggang  Kabupaten  Kediri

SKRIPSI

Hubungan Riwayat Kekurangan Energi Kronik (Kek) Pada Ibu Dengan Terjadinya Stunting Pada Balita Usia 25-59 Bulan Di Desa Punjul Wilayah Kerja Puskesmas Pranggang Kabupaten Kediri



ABSTRAK

Wulandari, Anggy Ninuk 2019. Hubungan Riwayat Kekurangan Energi Kronik (KEK) Pada Ibu dengan Terjadinya Stunting Pada Balita Usia 25-59 bulan di Desa Punjul Wilayah Kerja Puskesmas Pranggang Kabupaten Kediri 2019.

Permasalahan gizi yang menjadi perhatian utama di Indonesia yaitu tingginya angka prevalensi stuntingdisebutkan salah satu faktor penyebab stunting adalah status Kekurangan Energi Kronik (KEK) pada saat hamil. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui hubungan riwayat Kekurangan Energi Kronik (KEK) pada Ibu dengan terjadinya stunting pada balita usia 25-59 bulan. Desain penelitian menggunakan survey analitik dengan pendekatan retrospektif terhadap kasus stunting. Populasi penelitian yaitu semua data balita usia 25-59 bulanyang berjumlah 262 dengan sampel 190 yang dibagi menjadi 2 kelompok (kasus-kontrol). Teknik Sampling pada penelitian ini yaitu Disproportionate Stratified Random Samplingsesuai kriteria sampel yang ditentukan. Analisis data menggunakan uji Chi Square. Hasil penelitian ini menunjukkan sebagian besar responden (60%) tidak ada riwayat Kekurangan Energi Kronik, 60 responden (32%) mengalami stunting. Hasil analisis data bivariate diperoleh p value


Ketersediaan

SKRD41502460056SKRD4.0162-1 618.2 Wul h Rak-SkripsiPERPUSTAKAAN PRODI KEBIDANAN KEDIRI (Rak Skripsi)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SKRD4.0162
Penerbit Poltekkes Kemenkes Malang - Prodi Kebidanan Kediri : Kediri.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
618.2
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this